Prof. Drs. Mahyuddin Nasution Dikukuhkan sebagai Guru Besar USU

Syahril Abdillah
3 Min Read

Medan, Jurnalfaktual.id – Pengukuhan Prof. Drs. Mahyuddin menjadi guru besar di Universitas Sumatera Utara (USU) mengucapkan terima kasih atas dukungan kepada semua rekan kerja, dekan, dosen serta semua pihak yang belum saya sebutkan.

Acara pengukuhan guru besar itu dihadiri guru besar dari universitas Indonesia, para guru besar dari berbagai perguruan tinggi serta ratusan undangan lainnya.

Mahyuddin mengungkapkan secara singkat hasil penelitiannya. Penelitian itu ia bacakan sebagai pidato pengukuhan yang berlangsung di Gelanggang Mahasiswa USU, Jalan Dr Mansyur Medan, Kamis (5/12/19).

Tidak hanya Mahyuddin, dua guru besar lain yang dilantik Rektor USU Prof Runtung Sitepu itu, Prof Tengku Siti Hajar dan Prof. Isfenti Sadalia.

Penelitian tersebut berjudul “Semantik Jaringan Sosial,” Mahyuddin mengatakan, setiap jaringan sosial dikatakan berbasis ruang informasi jika dan hanya jika setiap jaringan sosial menjadi semantik jaringan sosial.

Dalam penelitian ini terkait bidang ilmu jaringan sosial dan teknologi informasi.
semua ini berkaitan dengan situasi dimana jaringan sosial banyak terbentuk berbasis komputer dan internet,” ungkapnya.

Lebih lanjut, dalam pidatonya itu, Mahyuddin mengatakan bahwa kelahiran suatu sains atau bidang keilmuan secara alamiah didasarkan ke matematika dengan salah satu cara adalah membangun definisi secara formal.

Ditambahkannya bahwa Matematika sebagai landasan sains dan juga menjadi bahasa teknologi.

Berjudul Semantik Jaringan Sosial, Mahyuddin mengatakan, setiap jaringan sosial dikatakan berbasis ruang informasi, jika setiap jaringan sosial menjadi semantik jaringan sosial.

Penelitian ini terkait bidang ilmu jaringan sosial dan teknologi informasi.
“Ini berkaitan dengan situasi dimana jaringan sosial banyak terbentuk berbasis komputer dan internet,” katanya.

Prof. Mahyuddin sebagai guru besar USU berharap nantinya agar dibiro yang membawahi fakultas Ilmu Komputer dan Teknologi Informatika lebih ditingkatkan serta bisa jauh lebih baik dari yang sekarang sehingga mahasiswa pun punya kompetensi yang baik juga.

Di kesempatan itu Rektor USU Prof. Runtung Sitepu menyampaikan hasil capaian rapat USU, “Saat ini berhasil masuk dalam klaster I pemeringkatan perguruan tinggi di Indonesia yang dilakukan oleh Kemenristekditi”.

Selain kegiatan pembenahan dan perbaikan fasilitas pendukung yang ada di USU juga mendukung keras agar USU aman masuk ke dalam daftar Universitas kelas dunia, ungkap Runtung.

Termasuk juga dengan database Sinta Indonesia, USU naik ke peringkat 4 dalam jajaran 100 Afiliasi Top untukmu sayang kalai peringkat dalam 3 tahun terakhir. (Juliver L)

*Ikuti jfid di Google News, Klik Disini.
*Segala sanggahan, kritik, saran dan koreksi atau punya opini sendiri?, kirim ke email [email protected]

Share This Article