Review “Siksa Kubur” Film yang Menggugah Jiwa, Dijamin Setelah Nonton Makin Tambah Iman!!

Lukman Sanjaya
3 Min Read
- Advertisement -

Sinopsis singkat

“Siksa Kubur” mengisahkan perjalanan Sita, yang setelah kehilangan kedua orang tuanya dalam serangan bom bunuh diri, kehilangan kepercayaannya pada agama. Dalam pencariannya untuk membuktikan bahwa siksa kubur tidak nyata, Sita malah menemukan dirinya terjebak dalam konsekuensi mengerikan yang tidak terduga.

Horor yang Mendalam

Joko Anwar, sebagai sutradara yang sudah terkenal dalam genre horor, kembali menunjukkan kepiawaiannya dalam “Siksa Kubur”. Dengan autentisitas yang khas, ia berhasil menyuguhkan adegan-adegan yang menegangkan tanpa kehilangan makna yang hendak disampaikan.

Bahkan, isu-isu sosial seperti terorisme, pondok pesantren, dan panti jompo diselipkan secara halus namun efektif dalam alur cerita.

Ad imageAd image

Keaslian Lokasi dan Akting yang Memukau

- Advertisement -
Share This Article