Jurnal Faktual
  • News
    • Peristiwa
    • Hukum dan Kriminal
    • Politik
    • Birokrasi
    • Pendidikan
    • Kesehatan
    • Wisata
    • Profil
  • OpiniHot
No Result
View All Result
Kirimkan
Jurnal Faktual
  • News
    • Peristiwa
    • Hukum dan Kriminal
    • Politik
    • Birokrasi
    • Pendidikan
    • Kesehatan
    • Wisata
    • Profil
  • OpiniHot
Kirimkan
  • Login
  • Register
New & Opini
Home Berita

Musim Kemarau 2020, 84 Desa di Bangkalan Berpotensi Kesulitan Air Bersih

by Redaksi JF.id
10 bulan ago
in Berita
Reading Time: 8min read
0
Share on FacebookShare on Twitter

JfID- Badan Penanggulanan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Bangkalan, Madura, Jawa Timur mulai memetakan sejumlah wilayah yang berpotensi mengalami kekeringan pada masa musim kemarau tahun 2020.

BPBD menyebut terdapat 84 desa di 13 kecamatan di Kabupaten Bangkalan diperkirakan akan terdampak kekeringan.

Kepala BPBD Bangkalan Rizal Morris menyampaikan, berdasarkan rilis Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG), Bangkalan kini belum masuk puncak kemarau, karena beberapa wilayah dalam satu minggu kedepan masih berpotensi hujan dengan intensitas sedang.

“Tapi kami BPBD sudah memetakan daerah- daerah di kabupaten bangkalan yang masuk dalam katagori potensi terdampak kekeringan,” kata dia kepada Jurnalfaktual.id melalui sambungan seluler. Rabu, 8 Juli 2020.

Rizal mengatakan, penyebab kekeringan di Bangkalan ada tiga hal. Pertama kekeringan meteorologis, merupakan kekeringan yang disebabkan karena tingkat curah hujan pada suatu daerah di bawah normal.

BACAJUGA

Di Desa Marong, Satu Unit Mobil Pick Up Ditemukan Tanpa Pemilik

Pemprov NTB Ajak Peradah Bersinergi Dukung NTB Gemilang

Pelaku Balap Liar dan Balap Lari Diamankan Polresta Mataram

Gubernur NTB Raih Penghargaan dari Menteri PPPA Atas Keberhasilan Pengesahan Perda Perkawinan Anak

Kedua adalah Kekeringan hidrologis, itu terjadi ketika pasokan air tanah dan air permukaan berkurang. Ketiga, kekeringan agronomis, ini berkaitan dengan berkurangnya kandungan air di dalam tanah, sehingga pertumbuhan tanaman dapat terganggu.

” Kami sudah koordinasikan dengan seluruh camat untuk melakukan pemantauan di wilayah- wilayah yang berpotensi kekeringan.,”ujarnya.

“Intinya kami sudah siap melakukan langkah- langkah penanganan jika memang nanti ditetapkan status tanggap darurat kekeringan,” imbuhnya.

Jumlah wilayah yang diprediksi bakal mengalami kekeringan kata dia masih dalam tahap pemetaan. Bisa saja, lanjut dia, berubah sesuai analis BMKG.

“Jumlah itu hanya pemetaan kami. Realisasi tergantung nanti kondisi riil saat tanggap darurat kekeringan,” terangnya.

Ketika kemarau tiba, tegas Rizal, banyak lokasi kekeringan di desa- desa yang tidak memiliki sumber air, sehingga pengeboran sulit dilakukan.

“Untuk menangani kondisi tersebut, salah satu cara adalah droping air,” tutupnya.

Berikut daftar pemetaan daerah kekeringan tahun 2020 di Kabupaten Bangkalan:

1. Kecamatan Konang :

  1. Desa galis dajah
  2. Desa senasen
  3. Desa genteng
  4. Desa Campor
  5. Desa Cangkareman
  6. Desa Durin Barat
  7. Desa Sambiyan
  8. Desa Batokaban
  9. Desa Durin Temor
  10. Desa konang
  11. Desa Bandung
  12. Desa Kanagarah
  13. Desa Pakis

2. Kecamatan Kokop :

  1. Desa Dupok
  2. Desa Mano’an
  3. Desa Durjan
  4. Desa Ampara’an
  5. Desa Banda Soleh
  6. Desa Lembung gunong
  7. Desa Katol Temor
  8. Desa Tramok
  9. Desa Mandung
  10. Desa Tlokoh
  11. Desa Bandang Laok
  12. Desa Kokop
  13. Desa Batokorogan

3. Kecamatan geger :

  1. Desa Banyoneng Laok
  2. Desa Lerpak
  3. Desa Banyoneng Dajah
  4. Desa Katol Barat
  5. Desa Dabung
  6. Desa kombangan
  7. Desa togubang
  8. Desa batobella
  9. Desa geger

4. Kecamatan Galis :

  1. Desa Tlagah
  2. Desa Terongan
  3. Desa Blateran
  4. Desa Daleman
  5. Desa galis
  6. Desa kajuanak
  7. Desa paka’an laok
  8. Desa separah
  9. Desa pekadan
  10. Desa longkek

5. Kecamatan Klampis :

  1. Desa Lergunong
  2. Desa Bragang
  3. Desa Banteyan
  4. Desa Panyaksagan
  5. Desa larangan sorjan
  6. Desa larangan glintong
  7. Desa bulung
  8. Desa tenggun dajah
  9. Desa manonggal

6. Kecamatan Modung :

  1. Desa Kolla
  2. Desa glisgis
  3. Desa paeng

7. Kecamatan Kwanyar :

  1. Desa Morombuh
  2. Desa sumur koneng
  3. Desa gunong sereng

8. Kecamatan Tanah merah :

  1. Desa Tlomar
  2. Desa Padurungan
  3. Desa Pangeleyan
  4. Desa tanah merah laok
  5. Desa landak
  6. Desa dlambah dajah
  7. Desa batangan
  8. Desa mrecah
  9. Desa dlambah laok

9. Kecamatan Arosbaya :

  1. Desa karang duwek
  2. Desa batonaong
  3. Desa glagga
  4. Desa pandan lanjang
  5. Desa ombul

10. Kecamatan Tragah :

  1. Desa tambin
  2. Desa soket laok

11. Kecamatan Blega :

  1. Desa panjalinan

12. Kecamatan Sepulu :

  1. Desa gangseyan
  2. Desa klapayan
  3. Desa bangsereh
  4. Desa kelbung
  5. Desa saplasah
  6. Desa gunelap

13. Kecamatan Labang :

  1. Desa sukolilo barat
  2. Desa ba’engas

Penulis: Imam Faiq
Editor: Syahril

ShareTweetSendShare

Related Posts

Foto : Personel Polsek Pujut Polres Lombok Tengah bersama warga yang menemukan satu unit kendaraan Pick Up Mitsubishi Colt dengan nopol DR 9602 DA, terparkir di Jalan tani Desa Marong Kecamatan Praya Timur, Lombok Tengah.

Di Desa Marong, Satu Unit Mobil Pick Up Ditemukan Tanpa Pemilik

52 menit ago
Foto : Kepala Dinas Komunikasi, Informatika dan Statistik (Diskominfotik) Provinsi NTB, I Gede Putu Aryadi, S.Sos., M.H., saat acara Loka Sabha VI yang dilangsungkan di Gedung Rektorat Lantai III IAHN Pudja Mataram.

Pemprov NTB Ajak Peradah Bersinergi Dukung NTB Gemilang

21 jam ago
Foto : Pelaku balap liar dan balap lari yang diamankan Polresta Mataram

Pelaku Balap Liar dan Balap Lari Diamankan Polresta Mataram

3 hari ago
Foto : Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (PPPA) RI, I Gusti Ayu Bintang Darmawati saat memberikan penghargaan kepada Gubernur NTB, Dr. H. Zulkieflimansyah, M.Sc., yang didampingi Sekda Provinsi NTB, Asisten I, Setda NTB, Kadis Tenaga Kerja dan Transmigrasi, Kasat Pol PP, Kepala DPA2KB Provinsi dan Kabupaten/Kota se-NTB, Ketua MUI, Perwakilan Polda, Danrem 162/Wb, pemerhati anak dan perempuan di NTB.

Gubernur NTB Raih Penghargaan dari Menteri PPPA Atas Keberhasilan Pengesahan Perda Perkawinan Anak

3 hari ago
Foto : Mayat bayi terbungkus kardus yang ditemukan berjenis laki-laki yang menggegerkan Warga Gang Nurul Yaqin Batu Mandiri, Kelurahan Jempong Baru, Kecamatan Sekarbela Kota Mataram.

Ditemukan Mayat Bayi Terbungkus Kardus di Jempong Baru

4 hari ago
Foto : Sejumlah saksi dan korban dalam kasus dugaan pencabulan yang melibatkan terduga oknum Sekretaris Desa Karampi, Kecamatan Langgudu, Kabupaten Bima, saat memberikan keterangan kepada Penyidik Polres Bima Kota.

Polisi Periksa Saksi dan Korban Dugaan Pencabulan Sekdes Kerampi

4 hari ago
Load More
Next Post
Gubernur NTB

Gubernur NTB : Hubungan Personal yang Baik akan Membuat Suasana Kerja Menjadi Lebih Baik

Discussion about this post

POPULER

  • Baca
  • Opini
  • Berita
Foto : Personel Polsek Pujut Polres Lombok Tengah bersama warga yang menemukan satu unit kendaraan Pick Up Mitsubishi Colt dengan nopol DR 9602 DA, terparkir di Jalan tani Desa Marong Kecamatan Praya Timur, Lombok Tengah.
Berita

Di Desa Marong, Satu Unit Mobil Pick Up Ditemukan Tanpa Pemilik

19/04/2021
Foto : Kepala Dinas Komunikasi, Informatika dan Statistik (Diskominfotik) Provinsi NTB, I Gede Putu Aryadi, S.Sos., M.H., saat acara Loka Sabha VI yang dilangsungkan di Gedung Rektorat Lantai III IAHN Pudja Mataram.
Advertorial

Pemprov NTB Ajak Peradah Bersinergi Dukung NTB Gemilang

18/04/2021
Foto : Pelaku balap liar dan balap lari yang diamankan Polresta Mataram
Berita

Pelaku Balap Liar dan Balap Lari Diamankan Polresta Mataram

16/04/2021
Foto : Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (PPPA) RI, I Gusti Ayu Bintang Darmawati saat memberikan penghargaan kepada Gubernur NTB, Dr. H. Zulkieflimansyah, M.Sc., yang didampingi Sekda Provinsi NTB, Asisten I, Setda NTB, Kadis Tenaga Kerja dan Transmigrasi, Kasat Pol PP, Kepala DPA2KB Provinsi dan Kabupaten/Kota se-NTB, Ketua MUI, Perwakilan Polda, Danrem 162/Wb, pemerhati anak dan perempuan di NTB.
Berita

Gubernur NTB Raih Penghargaan dari Menteri PPPA Atas Keberhasilan Pengesahan Perda Perkawinan Anak

16/04/2021
Jurnal Faktual

© 2020

Informasi

  • Pedoman
  • Redaksi
  • Periklanan
  • Privacy Policy
  • Tentang
  • Rilis Berita
  • Saran Translate

Terhubung

No Result
View All Result
  • Opini
  • News
    • Birokrasi
    • Hukum dan Kriminal
    • Kesehatan
    • Pendidikan
    • Peristiwa
    • Politik
    • Wisata
    • Profil
    • Polling
  • Kirim Tulisan
  • Login
  • Sign Up

© 2020

Welcome Back!

Sign In with Facebook
Sign In with Google
OR

Login to your account below

Forgotten Password? Sign Up

Create New Account!

Sign Up with Facebook
Sign Up with Google
OR

Fill the forms below to register

*By registering into our website, you agree to the Terms & Conditions and Privacy Policy.
All fields are required. Log In

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In
This website uses cookies. By continuing to use this website you are giving consent to cookies being used. Visit our Privacy and Cookie Policy.